Example 728x250
Terkini

Pasangan Calon Bupati dan Wakil Bupati,Kabupaten Intan Jaya.Propinsi Papua Tengah Menerima Surat Rekomendasi Dari DPP.PDIP.

×

Pasangan Calon Bupati dan Wakil Bupati,Kabupaten Intan Jaya.Propinsi Papua Tengah Menerima Surat Rekomendasi Dari DPP.PDIP.

Sebarkan artikel ini
IMG 20240814 WA0010 3

Analisnews, Jakarta. Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan(PDIP)Rabu 14/08/2024 memberikan rekomendasi kepada 13 Calon Kepala Daerah yang di hadiri Ketua Umum Megawati Soekarno Putri, di kantor DPP.PDIP.Jakarta.

IMG 20240814 WA0011 1

Rekomendasi ini diberikan sebagai syarat untuk mengikuti Pilkada 2024 nanti.
Salah satu yang mendapatkan Surat Rekomendasi ini adalah Kabupaten Intan Jaya Propinsi Papua Tengah, yang akan maju untuk mengikuti Pilkada Bupati periode 2024-2029.

Calon Bupati Intan Jaya Oni Dendegau.S.Sos dan Calon Wakil Bupati Aguni Tapani,S.IP dalam keterangan persnya, usai menerima Surat Rekomendasi dari DPP,PDIP, mengatakan, terima kasih kepada Ketua Umum Megawati Soekarno Putri dan pengurus DPC dan DPD yang telah mempercayakan dirinya untuk maju sebagai Calon Bupati Intan Jaya,Propinsi Papua Tengah.

“Kami juga sudah mendapatkan dukungan,dari Partai Demokrat 2 kursi pada tanggal 25 Juli dan dari PDIP 3 kursi,14 Agustus 2024.total 5 kursi yang sudah kami peroleh”.ujarnya