Example 728x250
RIAU

Polsek Pelangiran Optimalkan Harkamtibmas di Desa Terusan Beringin

46
×

Polsek Pelangiran Optimalkan Harkamtibmas di Desa Terusan Beringin

Sebarkan artikel ini
IMG 20241108 WA0043

Pelangiran – Dalam upaya menciptakan kondisional wilayah hukum Polsek Pelangiran aman dan tenteram

Polsek Pelangiran Gelar sosialisasi Kamtibmas Kepada Warga Terusan Beringin yang dilaksanakan di aula desa jumat (08/11)

Kegiatan sosialisasi dihadiri perangkat desa, Tokoh masyarakat, pemuda dan agama

Kegiatan himbauan Kamtibmas ini dilksanakan menjelang Pilkada Gubernur Riau dan Bupati Indragiri Hilir di wilayah hukum Polsek Pelangiran.

Kapolsek Pelangiran, Iptu Azwar Alwi  melalui Babinkamtibkas Desa Terusan Beringin Jaya BRIPKA Ibrahim Hot,S.H. M. A. P Menghimbau dan mengajak masyarakat agar pada pelaksanaan pilkada yang akan datang dapat saling menjaga keamanan.

Dengan kehadiran personil polsek diharapkan dapat Memberikan rasa aman di tengah masyarakat dengan adanya keberadaan Polri berseragam.
Menumbuhkan rasa simpati masyarakat dan kepercayaan masyarakat terhadap upaya Polri dalam penegakan hukum dan harkamtibmas serta Menciptakan kamtibmas  yang kondusif di Desa Terusan Beringin Jaya Polsek Pelangiran Kab. Indragiri hilir,”terang Babinkamtibmas

Dalam kegiatan yang bersamaan ini juga personil polsek Memberikan sosialisasi dan himbauan kepada masyarakat tentang Bahaya Narkoba serta memberikan arahan dalam menciptakan kamtibmas yang kondusif,aman dan nyaman menjelang pilkada serentak 2024

Selama kegiatan berlangsung situasi aman dan terkendali.

 

PERATURAN WAJIB : AnalisNews adalah Media Jurnalis Warga pertama di Indonesia yang menyediakan ruang bagi jurnalis warga untuk mempublikasi berita, "ANALISNEWS HANYA MENYAJIKAN BERITA BAIK MENDUKUNG PROGRAM PEMERINTAH, TNI, POLRI" DILARANG BERITA KASUS, semua jurnalis warga wajib mengikuti kaidah Kode Etik Jurnalistik dan Pedoman Media Siber tanpa terkecuali, Dilarang melakukan pemerasan dan Dilarang berbuat kriminal sekecil apapun, username/ nama pengguna sesuai nama di KTP, jurnalis warga bertanggung jawab atas berita yang dibuatnya, Nama Jurnalis wajib tercantum dalam BOX REDAKSI, TIDAK SAH JIKA TIDAK ADA DALAM BOX REDAKSI, Dilarang meminta imbalan atas berita. "ANALISNEWS BERITA BAIK DAN MEMBANGUN, TIDAK MEMUNGUT APAPUN, ANALISNEWS BERKIPRAH TANPA PAMRIH UNTUK MENCERDASKAN KEHIDUPAN BANGSA"