Example 728x250
BantenTerkini

Apel Pagi Polsek Panongan Polresta Tangerang, Tanamkan Disiplin Anggota

9
×

Apel Pagi Polsek Panongan Polresta Tangerang, Tanamkan Disiplin Anggota

Sebarkan artikel ini
IMG 20240720 WA0049

Kabupaten Tangerang โ€“ analisnews.co.id Anggota Polsek Panongan Polresta Tangerang melaksanakan giat apel pagi di halaman mako Polsek yang dipimpin langsung oleh Kapolsek Panongan AKP RM Wisnu Bramantyo STrK.S.IK.Msc.Eng dan diikuti oleh anggota piket dan PJU Polsek Panongan, pada Sabtu (20/07/2024) pukul 08.00 Wib

AKP RM Wisnu Bramantyo menjelaskan โ€œKegiatan apel pagi adalah kegiatan yang wajib dilaksanakan oleh anggota Polri.Tujuannya di laksanakan apel pagi yaitu untuk mendengar arahan pimpinan dan informasi dari pimpinan, untuk melatih kedisiplinan dan tanggung jawab sebagai anggota Polri.โ€ Ucapnya

Adapun apel pagi adalah sebuah komitmen awal pelaksanaan tugas dan sebagai bentuk kesiapsiagaan anggota Polri yang selanjutnya siap untuk melaksanakan tugas.

โ€œMelalui apel pagi ini informasi atau arahan pimpinan yang perlu disampaikan kepada anggota. Apel pagi yang setiap hari kami lakukan ini juga merupakan bentuk kesiapsiagaan atau kedisiplinan anggota dalam pelaksanaan tugas. Untuk itu kami tanamkan disiplin ini mulai dari apel pagi pada setiap harinya.โ€tutup nya

Disclaimer : AnalisNews adalah Media Jurnalis Warga pertama di Indonesia yang menyediakan ruang bagi jurnalis warga untuk mempublikasi berita, maka semua jurnalis warga wajib mengikuti kaidah Kode Etik Jurnalistik dan Pedoman Media Siber tanpa terkecuali, berita kasus wajib berimbang tanpa terkecuali, dilarang melakukan pemerasan dan dilarang berbuat kriminal ,apapun, username/ nama pengguna sesuai nama di KTP, jurnalis warga bertanggung jawab atas berita yang dibuatnya.