Example 728x250

Bhabinkamtibmas Polsek Purwakarta Polres Cilegon Hadiri Pelantikan Dan sumpah janji Petugas Pemuhtahiran data Pemilih.(Pantarlih)

12
×

Bhabinkamtibmas Polsek Purwakarta Polres Cilegon Hadiri Pelantikan Dan sumpah janji Petugas Pemuhtahiran data Pemilih.(Pantarlih)

Sebarkan artikel ini

*POLRES CILEGON* Polda Banten. Hari ini, Senin bertempat di aula kantor Camat Purwakarta, telah dilaksanakan pelantikan dan sumpah janji anggota Petugas Pemuhtahiran data Pemilih.(Pantarlih).Senin.(24/06/2024).

Kegiatan dihadiri oleh Camat Purwakarta Drs.Suaidilah,Ketua PPK Kecamatan Purwakarta sdr.Madasim,Ketua Panwascam Purwakarta Sdr.Mashuri,Ketua PPS Se-Kecamatan Purwakarta, Anggota PPS Se-Kecamatan, Anggota PPK Kecamatan Purwakarta, Petugas Pantarlih dan Bhabinkamtibmas Se-Kecamatan Purwakarta.

Kapolres Cilegon AKBP Eko Tjahyo Untoro Melalui Kapolsek Purwakarta Polres Cilegon IPTU H.iwan Sofiyan Mengatakan dalam kesempatan itu menyampaikan hal-hal terkait dengan kamtibmas. Selain itu, dirinya juga menekankan kepada semua perangkat pemilu baik PPS sampai PPK,Pantarlih agar bisa bekerja maksimal.

“Saya tekankan supaya semua perangkat pemilu baik Ketua PPS sampai Ketua PPK dan Anggota Pantarlih yang barusan di ambil Sumpah Janjinya dapat bekerja maksimal, sehingga nantinya pelaksanaan pemilu dapat berjalan lancar,” ujarnya.

Kapolsek Purwakarta Polres Cilegon IPTU H.iwan Sofiyan juga menyampaikan ucapan selamat kepada anggota Petugas Pemuhtahiran data Pemilih.(Pantarlih) yang telah di Lantik dan di ambil Sumpahnya semoga dapat bekerja Maksimal supaya situasi kamtibmas selalu aman dan Kondusif.

(News AJD).

Disclaimer : AnalisNews adalah Media Jurnalis Warga pertama di Indonesia yang menyediakan ruang bagi jurnalis warga untuk mempublikasi berita, maka semua jurnalis warga wajib mengikuti kaidah Kode Etik Jurnalistik dan Pedoman Media Siber tanpa terkecuali, berita kasus wajib berimbang tanpa terkecuali, dilarang melakukan pemerasan dan dilarang berbuat kriminal ,apapun, username/ nama pengguna sesuai nama di KTP, jurnalis warga bertanggung jawab atas berita yang dibuatnya.