Example 728x250
Terkini

Berikan Rasa Aman, Personel Polsek Mantangai Laksanakan Patroli ke Bank Kelteng.

41
×

Berikan Rasa Aman, Personel Polsek Mantangai Laksanakan Patroli ke Bank Kelteng.

Sebarkan artikel ini
IMG 20250317 WA0002 2 scaled

Polsek Mantangai, Polres Kapuas, Jajaran Polda Kalteng. Personel Polsek Mantangai melaksanakan giat patroli dgn sasaran ke objek vital di kec.mantangai antara lain kantor BANK KALTENG di Desa Mantangai tengah RT. 01 Kec.mantangai Kab. Kapuas. Senin (17/3/2025)

Patroli objek vital di Dilaksanakan oleh Bhabinkamtibmas Polsek Mantangai guna antisipasi gangguan Kamtibmas dengan sasaran patroli ke obyek vital seperti Bank Kalteng.

Kapolsek Mantangai AKP UNTUNG BASUKI,S.H. Mengatakan personel Polsek Mantangai juga Memberikan pesan–pesan kepada security yang sedang melaksanakan tugas jaga agar selalu waspada terhadap gerak–gerik seseorang ataupun kelompok yang mencurigakan, pastikan CCTV dalam keadaan aktif agar mudah terpantau aktivitas diluar kantor.

“,Personel Polsek juga memberi himbauan kepada para Nasabah Bank agar berhati – hati dalam mentrafer uang maupun mengambil lewat ATM, serta waspada orang sekitar apabila mengambil secara tunai,”ucap Kapolsek

Patroli ini dilaksankan untuk meminimalisir tingkat kriminalitas yang dapat terjadi saat siang maupun malam hari Sehingga hal tersebut menciptakan kondisi yang aman serta kondusif,”tutup Kapolsek (Y38)

PERATURAN WAJIB : AnalisNews adalah Media Jurnalis Warga pertama di Indonesia yang menyediakan ruang bagi jurnalis warga untuk mempublikasi berita, "ANALISNEWS HANYA MENYAJIKAN BERITA BAIK MENDUKUNG PROGRAM PEMERINTAH, TNI, POLRI" DILARANG BERITA KASUS, semua jurnalis warga wajib mengikuti kaidah Kode Etik Jurnalistik dan Pedoman Media Siber tanpa terkecuali, Dilarang melakukan pemerasan dan Dilarang berbuat kriminal sekecil apapun, username/ nama pengguna sesuai nama di KTP, jurnalis warga bertanggung jawab atas berita yang dibuatnya, Nama Jurnalis wajib tercantum dalam BOX REDAKSI, TIDAK SAH JIKA TIDAK ADA DALAM BOX REDAKSI, Dilarang meminta imbalan atas berita. "ANALISNEWS BERITA BAIK DAN MEMBANGUN, TIDAK MEMUNGUT APAPUN, ANALISNEWS BERKIPRAH TANPA PAMRIH UNTUK MENCERDASKAN KEHIDUPAN BANGSA"