Example 728x250
Terkini

Tinjau Sekolah Rakyat di Palangka Raya, Dirbinmas Polda Kalteng Sambut Hangat Kedatangan Menteri Sosial di Bandara Tjilik Riwut

39
×

Tinjau Sekolah Rakyat di Palangka Raya, Dirbinmas Polda Kalteng Sambut Hangat Kedatangan Menteri Sosial di Bandara Tjilik Riwut

Sebarkan artikel ini
WhatsApp Image 2025 04 14 at 20.29.48

Palangka Raya – Kedatangan Menteri Sosial RI Syaifullah Yusuf di Bandara Tjilik Riwut disambut hangat oleh Kapolda Kalteng Irjen Pol Iwan Kurniawan, S.I.K., M.Si diwakili Dirbinmas Kombes Pol Budhi Rochmat, S.I.K., Senin (14/4) 2025) siang.

“Saya mewakili Kapolda bersama Dirpamobvit menyambut kedatangan Menteri Sosial dalam rangka kunjungan kerja di Provinsi Kalimantan Tengah,” terang Dirbinmas.

Ia mengungkapkan bahwa kedatangan Menteri Sosial di Bumi Tambun Bungai ini dalam rangka meninjau lahan yang akan dibangun Sekolah Rakyat di Kelurahan Kalampangan Kecamatan Sebangau Kota Palangka Raya

Program Sekolah Rakyat ini merupakan kebijakan pemerintah untuk menyediakan pendidikan gratis yang berkualitas bagi anak-anak dari keluarga tidak mampu.

“Polda Kalimantan Tengah sangat mendukung program pemerintah ini dan ikut berperan aktif dalam mencerdaskan anak bangsa sebagai wujud kepedulian Polri dalam dunia pendidikan,” pungkasnya.(sam).

PERATURAN WAJIB : AnalisNews adalah Media Jurnalis Warga pertama di Indonesia yang menyediakan ruang bagi jurnalis warga untuk mempublikasi berita, "AnalisNews Hanya Menyajikan Berita Baik Mendukung Program Pemerintah, TNI, POLRI" Dilarang Berita Kasus, semua jurnalis warga wajib mengikuti kaidah Kode Etik Jurnalistik dan Pedoman Media Siber tanpa terkecuali, Dilarang melakukan pemerasan dan Dilarang berbuat kriminal sekecil apapun, username/ nama pengguna sesuai nama di KTP, jurnalis warga bertanggung jawab atas berita yang dibuatnya, Nama Jurnalis wajib tercantum dalam Box Redaksi, Tidak Sah JIKA Tidak Ada Dalam Box Redaksi, Dilarang meminta imbalan atas berita, kecuali Iklan berita Advertorial atau iklan Gambar/Banner dengan cara yang baik sesuai Prosedur