“Kami mengapresiasi minat masyarakat Gorontalo untuk bergabung di Kemenkumham. Ini menandakan masih banyak putra-putri terbaik bangsa yang ingin berkontribusi bagi negara khususnya di Kemenkumham,”ujar Pagar.
Kemenkumham Gorontalo
Kemenkumham Gorontalo dan BNNP Perkuat Sinergi Dalam Pemberantasan Narkoba
“Kemenkumham memiliki peran penting dalam upaya pencegahan dan pemberantasan narkoba, terutama dalam pengawasan terhadap lembaga pemasyarakatan dan imigrasi,” ujarnya.
Kemenkumham Gorontalo Pastikan SKD CPNS 2024 Berintegritas
“Pengalaman kita dari tahun-tahun sebelumnya untuk menjadi bahan evaluasi penting dalam pelaksanaan tahun ini,Mari kita persiapkan segala sarana prasarana dan petugas sehingga pelaksanaan SKD di Kanwil Kemenkumham Gorontalo ini berjalan transparan dan profesional,”jelas Pagar Butar Butar.
Kemenkumham Gorontalo Gelar Penguatan SDM. Untuk Meningkatkan Pelayanan Publik
“Oleh karena itu, kemampuan komunikasi yang baik menjadi kunci utama dalam meningkatkan kualitas pelayanan kepada masyarakat”, ucap Kakanwil Pagar Butar Butar.
Pimti Kemenkumham Gorontalo Dilantik Jadi MPWN dan MKNW
“Notaris adalah bagian dari pemerintah, dan penting untuk memahami bahwa kita berada di satu posisi, satu tujuan,” ujar Cahyo didepan anggota yang baru dilantik.
Kemenkumham Gorontalo Serahkan Sertifikat Merek UMKM
“Dengan memiliki merek yang terdaftar, produk-produk lokal ini diharapkan dapat bersaing di pasar yang lebih luas, baik di tingkat nasional maupun internasional,” ujar Friece.
Kunker Ke-UNG, Kemenkumham Gorontalo Bangun Sinergi Untuk Tingkatkan Kualitas SDM
“”Ia menekankan bahwa sinergi ini diharapkan dapat menghasilkan program-program pelatihan dan pengembangan yang relevan dan bermanfaat bagi tenaga kerja di sektor hukum dan HAM.
Rakernis KI 2024 Humas Kemenkumham Gorontalo, Kemenkumham Gorontalo Paparkan Potensi Kekayaan Intelektual
“Hal ini diawali dengan melakukan pertemuan dan koordinasi bersama organisasi perangkat daerah dan instansi terkait,” ujarnya.
Kemenkumham Gorontalo Berikan Penguatan SAKIP Satker
Veiby berharap dengan adanya kegiatan ini seluruh satker dilingkungan Kantor Wilayah Kemenkumham Gorontalo dapat menyajikan laporan yang lebih baik. “Pahami dengan jelas data dukung apa yang diminta, dan segera dipenuhi”, ujarnya.
Tidak Ada Postingan Lagi.
Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.