
Polres Kobar – Sat Tahti Polres Kotawaringin Barat melaksanakan giat besuk tahanan di Rutan Polres Kobar
Sat Tahti melaksanakan kegiatan pengamanan besuk tahahan di Rutan Polres Kobar.
Kapolres Kotawaringin Barat AKBP Theodorus Priyo Santosa, S. I. K bahwa kegiatan besuk tahanan rutin di laksanakan pada hari Senin dan Kamis, mulai jam 09.00 s/d 11.00 wib bertempat di dalam rutan Sat Tahti Polres Kobar.
Dalam pelaksanaan besuk tahanan, telah di laksanakan pengamanan dari personil Sat Tahti dengan di bantu personil dari Sat Sabhara.
Adapun barang” dan makanan sebelum di distribusikan ke para tahanan, akan di laksanakan pemeriksaan dan penyortiran barang” dan makanan yang tidak boleh di kasihkan kepada para tahanan. Hal tersebut di lakukan guna menghindari hal” yang dapat menimbulkan gangguan di dalam rutan.
Pelaksanaan besuk di bagi masing” tahanan dan pembesuk di beri waktu sepuluh menit untuk bertemu keluarga secara bergantian. Sehingga pelaksanaan dapat berjalan secara tertib dan teratur.